• MTS AL-MUTTAQIN
  • Yayasan Pendidikan Al-Muttaqin Pekanbaru
KUTIPAN
  • Pendidikan merupakan tiket untuk masa depan. Hari esok untuk orang-orang yang telah mempersiapkan dirinya hari ini. Anonim
  • Agama tanpa ilmu pengetahuan adalah buta. Dan ilmu pengetahuan tanpa agama adalah lumpuh. Anonim
  • Hiduplah seakan-akan kau akan mati besok. Belajarlah seakan-akan kau akan hidup selamanya. Anonim
Tulisan Terbaru
Sejarah Lahirnya MTS Al-Muttaqin
Sejarah Lahirnya MTS Al-Muttaqin

Sebelum Madrasah tsanawiyah al-muttaqin ini berdiri, telah ada madrasah diniyah awaliyah ( mda) yang berdiri pada tahun 1980.  pada waktu itu mda al-muttaqin sa

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 140 kali
faktor-faktor yang melatarbelakangi pendirian sekolah ini antara lain
faktor-faktor yang melatarbelakangi pendirian sekolah ini antara lain

Banyaknya lulusan Sekolah Dasar (SD) yang tidak melanjutkan  sekolah dikarenakan beberapa faktor Belum adanya seklah agama untuk setingkat Madrasah Tsanawiya

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 120 kali
Sample Post 3
Sample Post 3

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipisicing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Ut enim ad minim veniam, quis nostrud ex

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 105 kali
KEGIATAN EKSTRAKURIKULER
KEGIATAN EKSTRAKURIKULER

Untuk menghasilkan peserta didik yang beriman, bertakwa, dan berakhlak melalui pendidikan keislaman dilakukan berbagai kegiatan : Kegiatan mengaji 15 menit sebelu

15/01/2023 21:23 - Oleh Administrator - Dilihat 213 kali
Foto Terbaru
OSIM mts Al-muttaqin Berbagi takjil gratis

Sebagai salah satu bentuk wujud kepedulian dan kebersamaan Organisasi siswa madrasah membagi takjil gratis kepada masyarakat pengguna jalan yang melintas di jalan HR. Subrantas simpang 4 panam dan di seputaran lokasi Masjid Al muttaqin.

Pembagian takjil bulan ramadhan 1445H

Program ini mendapat sambutan baik dari masyarakat dan pengguna jalan, seperti para supir truck dan oplet. "Banyak bermanfaat bagi para pengguna jalan, supir, kurir, ojol, yang belum sempat mampir ke warung makan dan lain sebagainya.

Video Terbaru